Kumpulan Berita
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat sebanyak 306 kejadian bencana melanda Indonesia sepanjang bulan pertama tahun 2025.
Menurutnya, pada sepekan ke depan atau 2-7 Februari 2025 mendatang, berpotensi terjadinya peningkatan curah hujan
Dukungan darurat tersebut berupa dana siap pakai (DSP) sebesar Rp150 juta dan bantuan pangan dan non-pangan.
Bergas mengemukakan saat itu terjadi hujan deras disusul tanah longsor.
Longsor terjadi di lima titik di Kabupaten Malang hingga sempat menutup jalan raya provinsi.
Turap dan jalan di perumahan Jalan Masjid Al-Mukhlisin RT 5/6, Bedahan, Sawangan, Kota Depok, longsor.
Korban longsor Petungkriyono Kabupaten Pekalongan, sudah ditemukan sebanyak 25 orang meninggal dunia, dan luka - luka 3 orang masih dirawat di RSUD Kajen.
Salah satu korban selamat longsor Pekalongan, Musrofin menceritakan detik-detik terjadinya bencana yang saat ini tercatat merenggut 25 nyawa.