Kumpulan Berita
Sidang sengketa Pilpres 2019 di MK akan kembali dilanjutkan pukul 13.30 WIB.
Tim Hukum Jokowi-Ma'ruf menilai, gugatan PHPU yang diajukan Prabowo-Sandi tak jelas dan kabur dari objek perkara yang jadi syarat formil.
Ketua Tim Hukum Jokowi-Ma'ruf, Yusril Ihza Mahendra menyebut, kubu Prabowo-Sandi tidak bisa menjelaskan secara gamblang PHPU.
KPU meminta MK untuk menolak seluruh permohonan Prabowo-Sandi.
Massa berompi kuning menggelar aksi dengan membawa ondel-ondel di Patung Kuda untuk mengawal sidang sengketa Pilpres 2019 di MK.
Massa berkustom superhero itu mengajak masyarakat cinta damai.
Tim hukum Jokowi-Ma'ruf optimis bisa patahkan dalil permohonan gugatan Prabowo-Sandi.
Kedua pasangan calon presiden dan wakil presiden tidak hadir di sidang lanjutan PHPU 2019.