Kumpulan Berita
Dukungan logistik dari masyarakat terus berdatangan ke Posko Aliansi Masyarakat Pati Bersatu di kawasan Tegal Arum.
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menanggapi tuntutan masyarakat yang mendesak agar Bupati Pati, Sudewo, dinonaktifkan dari jabatannya.
Kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tak hanya terjadi di Pati. Beberapa daerah lain seperti Cirebon, Jombang, Semarang, dan Bone juga mengalami kenaikan signifikan, bahkan tembus 1000%. Penyesuaian NJOP jadi penyebab utama, memicu protes warga.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta kepada jajarannya untuk mendalami aksi pembakaran mobil dinas Kepolisian tersebut.
Ketua Komisi II DPR RI, HM Rifqinizamy Karsayuda, memetik hikmah atas peristiwa Bupati Pati, Sudewo, yang didemo hingga bergulirnya pansus dan hak angket pemakzulan dari DPRD Pati.
Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi membantah kenaikan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) yang dikeluarkan Bupati Pati, Sudewo, hingga 250% dipicu minimnya anggaran daerah.
Aksi demonstrasi besar-besaran menuntut lengsernya Bupati Pati, Sudewo, memanas ketika polisi yang mengamankan dihujani lemparan botol air mineral.
Sejumlah massa aksi lainnya saling membantu pedemo yang terkenda dampak dari gas air mata.