Kumpulan Berita

Pemprov DKI Jakarta


Megapolitan
13 June 2025

Merokok di Ruang Publik Didenda Rp250 Ribu, Dinkes DKI: Meski Kecil, Diharapkan Bikin Jera

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) DKI Jakarta, Ani Ruspitawati berharap denda merokok di ruang publik dapat memberikan efek jera. Meski, nominal denda tergolong kecil.

Info Wisata
12 June 2025

Pemprov DKI Gelar Jakarta Future Festival 2025 di TIM: Gratis!

Diketahui acara ini gratis dan terbuka untuk umum pendaftaran dapat dilakukan melalui laman jakartafuturefestival.com.

Megapolitan
12 June 2025

Pramono Akan Melarang Penggunaan Air Tanah di Muara Angke

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung akan melarang penggunaan air tanah di wilayah Muara Angke.

Megapolitan
12 June 2025

Pramono: Pembangunan Tanggul Penahan Rob di Muara Angke Rampung Desember 2025

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan pembangunan tanggul penahan banjir rob rampung akhir Desember 2025.

Megapolitan
12 June 2025

Godok Ranperda KTR, Dinkes DKI Ungkap 36% Pelajar Sudah Merokok

Pemprov DKI Jakarta melalui Dinkes bersama Panitia Khusus (Pansus) DPRD DKI Jakarta, masih terus menggodok Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di wilayah Jakarta.

Megapolitan
12 June 2025

Ranperda Kawasan Tanpa Rokok di Jakarta Masih Digodok, Merokok Sembarangan Bakal Didenda Rp250 Ribu

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) bersama Panitia Khusus (Pansus) DPRD DKI Jakarta, masih terus menggodok Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kawasan Tanpa Rokok (KTR).

Megapolitan
9 June 2025

Polda Metro Sikapi Wacana Car Free Night setiap Akhir Pekan

Pemprov DKI Jakarta membuka wacana penerapan hari bebas kendaraan bermotor atau car free night (CFN) di akhir pekan.

Megapolitan
5 June 2025

Transjabodetabek Blok M - Bogor Resmi Diluncurkan, Ini 22 Titik Pemberhentiannya

Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung resmi meluncurkan layanan Transjabodetabek P11 Blok M - Baranangsiang Bogor di Hub Terminal Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (5/6/2025).