Kumpulan Berita
Pasangan Calon Gubernur-Wakil Gubernur Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung-Rano Karno (Doel) unggul di Pilkada Jakarta 2024.
Ratusan suporter The Jakmania memadati kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI) di Jakarta. Mereka merayakan kemenangan pasangan Pram-Doel.
Sikap saksi Palson 01 enggan menandatangani berita acara karena sebelum suara hasil Pilkada Jakarta disahkan mereka lebih dulu untuk walk out.
Anggota KPUD DKI Jakarta Dody Wijaya menyebut tak ada Pemungutan Suara Ulang (PSU) hasil Pilkada Jakarta 2024.
Tim pemenangan Pramono Anung-Rano Karno buka suara merespons ditetapkannya pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur Pramono-Rano sebagai peraih suara terbanyak pada Pilkada Jakarta 2024.
Tim pemenangan Pramono Anung-Rano Karno menunjuk Todung Mulya Lubis sebagai Ketua Tim Hukum.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta menetapkan perolehan suara Pilkada Jakarta, Minggu (8/12/2024) usai rapat pleno.
Saksi Tim Paslon 01 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO), Ramdan Alamsyah menyebut pihaknya menemukan berbagai pelanggaran dalam gelaran Pilkada Jakarta 2024.