Kumpulan Berita

PLN.


Hot Issue
22 June 2025

Ada Kebijakan Diskon 50 Persen Tambah Daya Listrik hingga 2 Juli 2025, Ini Ketentuannya

PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya resmi memberikan diskon sebesar 50 persen untuk biaya penyambungan layanan tambah daya.

Hot Issue
21 June 2025

RI Siap Olah 24.112 Ton Uranium Jadi Nuklir

Pemerintah memasukkan rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) dalam dokumen Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik.

Hot Issue
21 June 2025

Penjualan Listrik Tembus 306 TWh, PLN Setor Rp65 Triliun ke Negara

PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) menyetor lebih dari Rp65 triliun kepada negara sepanjang 2024

Hot Issue
18 June 2025

Profil Bambang Eko Suhariyanto, Mantan Perwira Tinggi TNI Jadi Komisaris PLN

PT PLN (Persero) telah melakukan perombakan pada jajaran direksi dan komisaris yang diputuskan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa.

Hot Issue
18 June 2025

PLN Rombak Direksi dan Komisaris, Ini Susunan Terbarunya

PT PLN (Persero) melakukan perombakan pada jajaran direksi dan komisaris yang diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa

Hot Issue
18 June 2025

RI Perkuat Sistem Kelistrikan, Gasifikasi Pembangkit Listrik Dimulai

Pemerintah memperkuat sistem kelistrikan dengan gasifikasi pembangkit listrik klaster Nias.

Hot Issue
17 June 2025

Kurangi BBM, Proyek Strategis Gasifikasi Pembangkit Listrik Mulai Dibangun

Proyek strategis gasifikasi pembangkit listrik siap dibangun setelah rampungnya proses pembersihan lahan (land clearing).

Hot Issue
16 June 2025

Pembangkit Terapung 60 MW Karya Anak Bangsa Resmi Beroperasi

Pembangkit listrik inovatif yang terpasang pada kapal tongkang ini telah mencapai Commercial Operation Date