Kumpulan Berita
Magda Antista, ibu kandung Direktur Lokataru Delpedro Marhaen yang kini masih ditahan di Rutan Polda Metro Jaya atas dugaan penghasutan aksi anarkistis beberapa waktu lalu, menangis di pelukan istri Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur), Sinta Nuriyah Wahid.
Polisi mengungkap fakta baru terkait kasus penculikan dan pembunuhan terhadap Kacab Bank BUMN, Mohamad Ilham Pradipta (MIP). Polisi menyebut, uang di rekening dormant yang menjadi incaran pelaku mencapai puluhan miliar rupiah.
Polda Metro Jaya mempertimbangkan permohonan penangguhan penahanan sejumlah aktivis yang jadi tersangka dugaan penghasutan aksi demonstrasi berujung ricuh di Jakarta pada akhir Agustus 2025.
Polda Metro Jaya telah menemukan Bima Permana Putra dan Eko Purnomo, dua orang yang sebelumnya dilaporkan hilang pasca aksi demonstrasi berujung ricuh di Jakarta.
Polda Metro Jaya telah menemukan dua orang yang sebelumnya sempat dilaporkan hilang saat kericuhan di Jakarta akhir Agustus lalu, yakni Bima Permana Putra (BPP) dan Eko Purnomo (EP).
Eko Purnomo, pria yang sempat dilaporkan hilang oleh KontraS saat kericuhan di kawasan Kwitang, Jakarta Pusat, kini telah ditemukan.
Pendiri Lokataru Haris Azhar menyambangi Polda Metro Jaya setelah sejumlah orang ditahan akibat aksi demo ricuh di Jakarta pada Rabu (17/9/2025).
Kepolisian Daerah Metro Jaya berhasil menemukan satu dari tiga orang yang sebelumnya dilaporkan hilang usai aksi demonstrasi 28??"30 Agustus 2025. Korban bernama Bima Permana Putra (BPP) alias Bima, ditemukan di kawasan Malang, Jawa Timur.