Kumpulan Berita

Polda Metro Jaya.


Megapolitan
29 January 2026

Ciduk Dua Pengedar Narkoba, Polda Metro Sita Sabu dan Happy Five Rp41 Miliar

Ditresnarkoba Polda Metro Jaya membongkar kasus peredaran narkoba skala besar di wilayah Kota Tangerang, Banten. Dua pelaku diamankan bersama barang bukti sabu seberat 27,168 kilogram serta 5.000 butir psikotropika Happy Five (H5) senilai puluhan miliar rupiah.

Megapolitan
29 January 2026

Polisi Segera Periksa Roy Suryo dan Ahmad Khozinudin Usai Dilaporkan Eggi Sudjana

Polisi segera mengagendakan pemeriksaan terhadap keduanya terkait kasus dugaan fitnah dan pencemaran nama baik.

Megapolitan
28 January 2026

Polda Metro Terima 6 Laporan terhadap Pandji Pragiwaksono

Sejauh ini, polisi telah menerima 6 laporan terhadap Pandji terkait materi stand up comedy Mens Rea.

Megapolitan
28 January 2026

Bhabinkamtibmas Tuding Penjual Es Pakai Bahan Spons Diperiksa Propam, Terancam Sanksi

Polda Metro Jaya akan mendalami dugaan pelanggaran etik Aiptu Ikhwan.

Megapolitan
28 January 2026

Guru SD Dipolisikan Usai Nasihati Murid, Polisi Buka Peluang Restorative Justice

Polisi membuka peluang untuk mediasi kedua pihak berperkara.

Megapolitan
28 January 2026

Polda Metro Minta Maaf soal Pedagang Es Dituding Pakai Bahan Spons

Saat ini Bid Propam masih mendalami terkait Bhabinkamtibmas yang menuding pedagang es pakai bahan spons tersebut.

Megapolitan
25 January 2026

Polisi Imbau Publik Tak Sebar Foto dan Spekulasi soal Kematian Influencer Lula Lahfah

Kepolisian masih melakukan penyelidikan terkait kematian influencer Lula Lahfah. Polisi mengimbau masyarakat untuk tidak menyebarkan foto-foto korban maupun membuat asumsi liar terkait peristiwa tersebut.

Megapolitan
23 January 2026

Selebgram Lula Lahfa Ditemukan Meninggal di Apartemen Dharmawangsa, Polisi Lakukan Olah TKP

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Kombes Budi Hermanto, membenarkan kabar meninggalnya selebgram Lula Lahfa. Lula ditemukan meninggal dunia di sebuah apartemen di kawasan Dharmawangsa, Jakarta Selatan.