Kumpulan Berita
Program Magang Nasional selama enam bulan yang digagas Presiden Prabowo Subianto mulai dirasakan langsung manfaatnya oleh para lulusan baru
Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto bertemu presiden FIFA Gianni Infantino dan Zinedine Zidane di Swiss.
Prabowo menyebut MBG melayani 59,8 juta penerima manfaat sementara McDonald's memproduksi 68 juta porsi per hari.
Presiden Prabowo Subianto memamerkan capaian pertumbuhan ekonomi Indonesia dalam forum World Economic Forum (WEF) di Davos, Swiss, Kamis (22/1/2026).
Prabowo secara terbuka menantang oknum pebisnis yang masih beranggapan pejabat negara dapat disuap.
Presiden Prabowo Subianto menyoroti fenomena maraknya praktik ekonomi rakus yang ia sebut sebagai greedinomics saat pidato dalam World Economic Forum (WEF) di Davos, Swiss, Kamis (22/1/2026).
Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa Indonesia kini menjadi titik terang ekonomi global. Pasalnya, Indonesia berhasil mempertahankan pertumbuhan ekonomi di tengah situasi eksternal yang menantang.
Salah satu langkah konkret pemerintah adalah menindak 1.000 tambang ilegal di berbagai wilayah.