Kumpulan Berita

RUU BUMN.


Hot Issue
8 October 2025

Dony Oskaria Dilantik Jadi Kepala BP BUMN

Dony Oskaria tiba di Istana Negara, memicu spekulasi pelantikannya sebagai Kepala BP BUMN. Nama Arya Sinulingga juga disebut sebagai kandidat potensial untuk posisi strategis ini.

Hot Issue
3 October 2025

Badan Pengatur BUMN Disahkan, Menteri Dilarang Rangkap Jabatan

RUU BUMN disahkan menjadi UU, membentuk Badan Pengatur BUMN (BP BUMN) dan melarang menteri rangkap jabatan. UU ini juga mengatur dividen saham seri A, kesetaraan gender, dan perpajakan BUMN.

Hot Issue
2 October 2025

Tok! DPR Sahkan RUU BUMN Jadi UU pada Paripurna

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) resmi mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menjadi undang-undang (UU).

Hot Issue
29 September 2025

5 Fakta Perubahan Kementerian BUMN, dari BP BUMN hingga Nasib Pegawai

Kementerian BUMN segera berubah statusnya menjadi BP BUMN

Hot Issue
26 September 2025

Purbaya Pastikan Revisi UU Tak Akan Geser BUMN di Bawah Naungan Kemenkeu

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa memastikan bahwa revisi Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tidak akan memindahkan sejumlah perusahaan di bawah naungan Kementerian Keuangan (Kemenkeu).

Hot Issue
26 September 2025

Direksi dan Pegawai BUMN Berstatus Penyelenggara Negara, Wajib Lapor Kekayaan!

DPR dan pemerintah telah menyepakati pembahasan Perubahan Keempat atas Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2003 tentang BUMN

Nasional
26 September 2025

Menkum: Batas Waktu Menteri dan Wamen Rangkap Jabatan di BUMN Dua Tahun

Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menyebut, RUU BUMN turut mengatur larangan menteri dan wakil menteri (wamen) rangkap jabatan .

Hot Issue
26 September 2025

Tok! Kementerian BUMN Berubah Jadi BP BUMN

Nomenklatur Kementerian BUMN telah diubah