Kumpulan Berita
Kondisi Amira menurun drastis karena mengalami Atonia Uteri, pendarahan hebat karena rahim tidak berkontraksi.
Dalam perjalanan mobil, Mae memaksa Miko mampir ke salon untuk perawatan. Ia lalu ketiduran panjang setelah facial dan creambath, sementara Miko diam-diam kabur ke kantor.
Lala dan Ardan bersiap menjenguk Desi di RSJ. Namun sebelum itu, Lala ingin ke rumah Lidya untuk menyampaikan terima kasih sekaligus meminta maaf atas sikap Ibunya.
'Terbelenggu Rindu' tayang hari ini pukul 17.25 WIB di RCTI Channel 28. Sinetron ini dibintangi oleh Glenca Chysara (Amira), Lucky Perdana (Biru), Ben Joshua (Noah), Angel Karamoy (Maudy), Christ Laurent (Elang),
Rafki diam-diam ingin memasak makanan untuk Ayuna, namun justru ketahuan Darma dan Nila.
Cakra pulang dalam kondisi telapak tangan kanan luka parah akibat insiden dengan Devan dan Alisha.
Lala kabur masuk ke suatu gudang. Dia mendengar langkah masuk namun ternyata dia adalah Julian.
Ayuna terkejut melihat Rafki ada di taman, namun Rafki yang semula khawatir pada Ayuna justru memilih menjauh karena tak ingin memberi harapan palsu.