Kumpulan Berita

UMKM


Fashion
4 December 2025

Lewis Emma Buktikan Transformasi Digital Mampu Dongkrak Penjualan, dari Bazar Kini Punya 80 Karyawan

Berawal dari kebutuhan sederhana untuk menemukan pakaian anak yang nyaman sekaligus menggemaskan, Lewis Emma kini tumbuh menjadi salah satu brand busana anak Indonesia yang berkembang pesat berkat transformasi digital.

Economy
2 December 2025

Kementerian UMKM Bersinergi dengan Kemendagri dan Kemenpora Optimalkan Pengelolaan Stadion

Kementerian UMKM bersinergi dengan Kemenpora serta Kemendagri terkait pengelolaan sarana prasarana olahraga pusat dan daerah.

Hot Issue
2 December 2025

Bank Jakarta Salurkan 100 Persen Dana Pemerintah Rp1 Triliun

Bank Jakarta menuntaskan penyaluran penempatan dana pemerintah sebesar Rp1 triliun pada November 2025.

Economy
1 December 2025

Kementerian UMKM Luncurkan Holding UMKM, Perkuat Sektor Fesyen dan Kerajingan Tangan

Kementerian UMKM meluncurkan program Holding UMKM klaster fesyen dan kerajinan tangan.

Inspirasi Bisnis
30 November 2025

Purbaya Tolak Thrifting, Menteri UMKM: Pedagang Harus Berjalan Ekonominya

Maman Abdurrahman bakal mencari formulasi sebagai solusi terkait isu pedagang baju atau barang bekas (thrifting).

Economy
30 November 2025

Lestarikan Budaya Lokal, Batik Siger Terus Berkembang bersama Rumah BUMN BRI

Perkembangan Batik Siger tak lepas dari peran Program Rumah BUMN BRI.

Inspirasi Bisnis
27 November 2025

Mendag Minta UMKM Aktif Jualan Online: Minim Modal Tanpa Perlu Sewa Toko

Menteri Perdagangan Budi Santoso amendorong para pelaku UMKM untuk semakin aktif memanfaatkan platform digital sebagai sarana berjualan.

Inspirasi Bisnis
26 November 2025

UMKM Kian Kompetitif di Era Digital, Produsen Besar Hadapi Tantangan Baru

Pergeseran pola distribusi ritel ke platform digital membuka ruang persaingan yang semakin luas bagi pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM).