Kumpulan Berita

Arya Daru Pangayunan


Megapolitan
24 September 2025

Bareskrim Asistensi Kasus Kematian Diplomat Kemlu Arya Daru

Dit Tipidum Bareskrim Polri melakukan asistensi (membantu) ke Polda Metro Jaya terkait kasus kematian diplomat Kementerian Luar Negeri, Arya Daru Pangayunan.

Nasional
23 September 2025

Bawa Bukti Kejanggalan Kematian Arya Daru, Tim Hukum Batal Bertemu Kabareskrim

Namun tidak hanya itu, pihak Arya Daru juga ingin mendapatkan kepastian apakah perkara ini masih berlanjut atau sudah dihentikan.

Nasional
23 September 2025

Benarkah Kematian Diplomat Arya Daru Ada Pihak yang Terlibat?

Nicolay mengungkapkan alasan kemustahilan peristiwa itu tak melibatkan pihak lain. Salah satunya adalah, ketika ditemukan Arya Daru wajahnya terlilit lakban yang rapi.

Megapolitan
11 September 2025

6 Anggota Keluarga Arya Daru Ajukan Permohonan ke LPSK

Keluarga Diplomat Fungsional Muda Kemlu, Arya Daru Pangayunan, mengajukan permohonan perlindungan ke Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK).

Nasional
9 September 2025

Barang Bukti Kasus Kematian Diplomat Arya Daru Diserahkan ke Puspom TNI, Ada Keterlibatan Oknum Prajurit?

Setelah bertemu pejabat Puspom, ia tidak secara gamblang menyebut adanya prajurit yang terlibat dalam kasus kematian ADP.

Nasional
8 September 2025

Kemlu Ajak Tim Hukum Keluarga Lihat Ruang Kerja Arya Daru hingga Rooftop

Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI mengajak tim penasihat hukum keluarga untuk melihat secara langsung ruang kerja Arya Daru Pangayunan hingga lokasi rooftop yang pernah disambangi sehari sebelum Arya ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.

Nasional
3 September 2025

Semua Bukti Kematian Arya Daru Dipegang, Keluarga: Polisi Berani Ungkap?

Pengungkapan kematian Arya Daru hanya menunggu keberanian polisi.

Nasional
26 August 2025

Keluarga Arya Daru Minta Perlindungan Kapolri, Jenderal Sigit: Kita Siap Beri Pendampingan!

Sigit menegaskan, Korps Bhayangkara selalu terbuka dan menerima masukan dari pihak manapun. Termasuk, dalam kasus ini adalah keinginan dari pihak keluarga Arya Daru.