Kumpulan Berita
Gaji anggota DPR 2024-2029 menarik untuk dibahas setelah disebut naik menjadi Rp3 juta per hari atau Rp90 juta per bulan.
Seluruh undangan yang hadir di Sidang Tahunan DPR/MPR RI bertepuk tangan (standing applause) usai video pencapaian kinerja kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto diputar.
Presiden Prabowo Subianto menargetkan APBN tanpa defisit dalam 2 tahun ke depan. Ia berjanji untuk terus melakukan efisiensi anggaran dan berharap dapat mencapai APBN seimbang pada tahun 2027 atau 2028.
Ketua DPR RI, Puan Maharani, mengatakan bahwa kekuasaan di tiga cabang ??" eksekutif, legislatif, dan yudikatif ??" perlu dibagi.
DPR RI memperingatkan pemerintah agar cita-cita Indonesia Emas 2045 tidak hanya menjadi fatamorgana. Langkah konkret dan optimalisasi potensi usia produktif sangat krusial untuk mewujudkannya.
DPR RI mengapresiasi respons cepat pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam menangani isu krusial seperti pencabutan izin tambang dan kebijakan gabah petani. Puan Maharani menekankan pentingnya perencanaan matang dan penyelesaian masalah rakyat secara cepat.
Kepolisian Daerah Metro Jaya mengimbau masyarakat agar menghindari ruas jalan di sekitar kompleks Gedung DPR/MPR RI, Senayan, Jakarta, pada Jumat (15/8/2025).
Anggota Komisi II DPR RI, Indrajaya mendesak Nusron fokus berantas mafia tanah yang merugikan rakyat dan menghambat investasi, serta reformasi internal BPN.