Kumpulan Berita
Polresta Bogor Kota menangkap pelaku pembuatan situs judi online. Saat ini, polisi masih melakukan proses penyidikan lebih lanjut.
Polisi menetapkan dua orang sebagai DPO terkait kasus judi online yang melibatkan pegawai di Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Mereka yang kini diburu adalah A dan M.
Polda Metro Jaya menggeledah dua tempat Money Changer atau penukaran uang terkait kasus judi online di Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi).
Mantan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengaku siap diperiksa pihak kepolisian terkait kasus mantan anak buahnya di Komdigi yang diduga melindungi situs judi online.
Penyidik Polda Metro Jaya buka peluang untuk melakukan pemeriksaan terhadap mantan Menteri Komunikasi dan Informatika, Budi Arie Setiadi sebagai saksi atas kasus judi online di Komdigi.
Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Ivan Yustiavandana mengungkapkan perputaran aliran dana terkait judi online sepanjang Januari-Juni 2024, mencapai belasan triliun rupiah.
Kapolres Metro Depok, Kombes Pol Arya Perdana pun mengungkap modus operandi yang dilakukan oleh para pelaku.
Arya menjelaskan kronologi penggerebekan tersebut.