Kumpulan Berita
Polda Metro Jaya kembali menangkap salah satu daftar pencarian orang (DPO) terkait kasus judi online (judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi).
Seorang mahasiswi di Lampung ditangkap polisi lantaran mempromosikan situs judi online (judol), melalui media sosial Instagram.
Rp900 triliun per tahun uang mengalir ke luar negeri. Dari rakyat kecil ini tidak boleh terus kita diamkan
Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta merawat sebanyak 126 korban judi online (Judol) selama periode Januari hingga Oktober 2024.
Kejaksaan Agung (Kejagung) akan bersinergi dengan kementerian lain dalam upaya pemberantasan judi online di Indonesia.
Valhalla sendiri diduga merupakan klub malam milik dari Pengusaha Surabaya yang viral dikecam karena menyuruh Anak SMA sujud dan menggonggong layaknya hewan.
Komandan Pusat Polisi Militer (Danpuspom) TNI, Mayjen Yusri Nuryanto mengungkapkan faktor yang menyebabkan banyaknya anggota TNI terlibat judi online. Salah satu faktor dikarenakan seringnya menggunakan handphone saat waktu senggang.
Kasus judi online yang melibatkan berbagai kalangan masyarakat, termasuk aparatur negara, semakin meresahkan publik.