Kumpulan Berita
Dari hasil penggeledahan itu, KPK melakukan penyitaan terhadap deposito bernilai Rp6,4 miliar. Selain itu barang bukti dokumen-dokumen yang dinilai terkait atas perkara tersebut juga disita.
Pemanggilan tersebut guna pemeriksaan dalam kapasitasnya sebagai saksi dalam kasus dugaan suap atau gratifikasi perihal dana Corporate Social Responsibility (CSR) Bank Indonesia (BI).
Juru Bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto menegaskan, pihaknya bersama Kementerian Hukum, Kementerian Luar Negeri, Kejaksaan Agung (Kejagung), hingga Polri hanya bisa terus melengkapi dokumen terkait ekstradisi.
Dengan penangkapan Tannos, Yudi menilai Singapura menjalankan dengan baik apa yang sudah disepakati dengan Indonesia. "Tentu ini akan semakin mempersempit gerak koruptor jika ingin melarikan diri ke luar negeri," ujarnya.
Novel menjelaskan, kehadirannya ini untuk beraudiensi dengan Pimpinan Lembaga Antirasuah.
Juru Bicara KPK Tessa Mahardhika Sugiarto menyatakan, penggeledahan yang digelar hari ini (9/1/2025) itu menyasar kediaman salah satu eks Direktur Utama BUMN.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar perayaan Natal bagi para tahanan. Disebutkan, terdapat enam tahanan Lembaga Antirasuah yang menjalani pada tahun ini.
Eks Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Yudi Purnomo Harahap menyetujui pernyataan Dewan Pengawas (Dewas) yang menyebutkan pimpinan Lembaga Antirasuah memiliki nyali kecil dalam mengemban tugasnya.