Kumpulan Berita
Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menjatuhkan vonis bebas terhadap mantan Karyawan PT Hive Five, Septia Dwi Pertiwi terdakwa dugaan pencemaran nama baik.
Vadel Badjideh mengaku merasa terhina dan terlecehkan dengan perkataan Nikita Mirzani yang melabelinya miskin dan mirip kera.
Pengacara Razman Nasution Dilimpahkan ke Kejari Jakut
Arif melapor ke pihak berwajib sebagai pribadi.
Olla Ramlan mengungkapkan alasannya membuat laporan polisi ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Metro Jaya hari ini, Selasa (15/10/2024).
Olla Ramlan baru saja melaporkan kasus dugaan pencemaran nama baik dan fitnah ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Metro Jaya terhadap orang yang menggunakan jasa buzzer melalui media sosial pada Selasa 15 Oktober 2024.
Setelah penetapan ini, Polda Riau akan kembali memanggil Rektor UIN Suska Riau dalam kapasitas sebagai tersangka.
Subdit Siber Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditkrimsus) Polda Metro Jaya akan memeriksa Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar, Rabu 28 Agustus 2024 besok.