Kumpulan Berita

sekolah


Sekolah
12 January 2026 13:41 WIB

Isra Mi'raj 2026 Apakah Siswa Sekolah Libur? Ini Jadwal Lengkapnya

Isra Mi'raj 2026 apakah siswa sekolah libur? Ini jadwal lengkapnya. Pemerintah telah resmi menetapkan 17 hari libur nasional dan 8 hari cuti bersama pada tahun 2026.

Hot Issue
12 January 2026 13:23 WIB

Resmikan 166 Sekolah Rakyat, Prabowo Target Hilangkan Kemiskinan di RI

Presiden Prabowo Subianto menargetkan jumlah peserta didik sekolah rakyat dapat mencapai 500 ribu orang hingga akhir masa jabatannya.

Mom and Kids
11 January 2026

Rekomendasi Berat Tas Sekolah Anak Agar Tak Bungkuk, Ini Daftarnya Berdasarkan Usia 

Tas sekolah yang terlalu berat kerap dianggap hal biasa. Ternyata sebuah riset mengungkapkan rekomendasi berat tas sekolah anak agar tak bungkuk berdasarkan usia.

Sekolah
8 January 2026

Perayaan Akhir Tahun Sekolah Bisa Jadi Refleksi Pengembangan Karakter Siswa

Kegiatan akhir tahun di sekolah sering menjadi momen untuk melihat kembali perjalanan belajar siswa selama satu tahun.

Sekolah
7 January 2026

Momen Para Guru dan Komunitas Tunanetra Menyelam Bareng, Bikin Terharu

Komunitas Tunanetra Berwisata menggelar kegiatan scuba diving di kolam renang Bubbles Dive Center, Kuningan, Jakarta Selatan.

Sekolah
7 January 2026

Ini Perkiraan Jadwal Libur Awal Puasa 2026 untuk Siswa dan Guru

Ini Perkiraan Jadwal Libur Awal Puasa 2026 untuk Siswa dan Guru. Tahun ajaran 2025/2025 sudah memasuki semester genap. Pada semseter genap ini, pada siswa akan mendapatkan libur puasa dan lebaran 2026.

Mom and Kids
5 January 2026

Viral Ibu Ini Tak Mau Sekolahkan Anak, Sebut Sekolah Tempat Bullying

Viral di media sosial konten orang tua yang tidak menyekolahkan anaknya meski sudah berusia 11 tahun. Mereka menilai anak tidak perlu sekolah di sekolah pada umumnya dan cukup diajari secara mandiri di rumah, serta menyebutnya homeschooling.

Nusantara
5 January 2026

Usai Dibersihkan, Polisi Pastikan SMP dan SMA di Aceh Siap Gelar KBM Hari Ini

Polri memfokuskan pemulihan pascabencana alam di Aceh, Sumatera Utara (Sumut), dan Sumatera Barat (Sumbar). Salah satu percepatan perbaikan yang dilakukan adalah pada fasilitas pendidikan atau sekolah.