Kumpulan Berita

Kejagung


Nasional
23 September 2025

Kasus Chromebook, Pengamat Hukum Ungkap Unsur Kunci Pidananya

Kejaksaan Agung (Kejagung) terus mengusut kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis Chromebook di Kemendikbudristek.

Nasional
23 September 2025

Nadiem Ajukan Praperadilan Terkait Status Tersangka Kasus Korupsi Laptop

Mantan Mendikbudristek, Nadiem Makarim mengajukan gugatan praperadilan terkait status tersangka dalam kasus korupsi pengadaan laptop Chromebook ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan.

Nasional
22 September 2025

Polri Klaim Sudah Tahu Keberadaan Jurist Tan, Red Notice Masih Diproses

Divisi Hubungan Internasional (Divhubinter) Polri mengaku telah mengetahui keberadaan Jurist Tan, mantan staf khusus Mendikbudristek era Nadiem Makarim, yang menjadi tersangka kasus dugaan korupsi Chromebook.

Nasional
18 September 2025

Gibran Tak Lagi Diwakili Jaksa Pengacara Negara di Kasus Ijazah, Kejagung Buka Suara

Kejaksaan Agung (Kejagung) mengungkap alasan Jaksa Pengacara Negara (JPN) tidak lagi mendampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dalam menghadapi gugatan perdata senilai Rp125 triliun di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.

Nasional
18 September 2025

Kejagung Buru Harta Riza Chalid, Buronan Korupsi Minyak

Kejaksaan Agung (Kejagung) memastikan akan terus menelusuri seluruh aset milik tersangka kasus dugaan korupsi tata kelola minyak mentah, Riza Chalid.

Nasional
18 September 2025

Kejagung Sita Aset Zarof Ricar di Pekanbaru, Total Rp35 Miliar

Kejaksaan Agung (Kejagung) menyita aset terdakwa Zarof Ricar terkait kasus dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) penanganan perkara di Mahkamah Agung (MA).

Nasional
15 September 2025

Pakar Sebut Nadiem Bisa Tetap Dijerat Meski Tak Terima Aliran Dana Korupsi

Mantan Mendikbudristek, Nadiem Anwar Makarim ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis chromebook. Perbuatan Nadiem dalam meloloskan produk google itu dinilai melanggar 3 ketentuan hingga membuat negara rugi sebesar Rp1,9 triliun.

Nasional
15 September 2025

Anak Jusuf Hamka Muncul di Gedung Bundar, Kejagung: Dimintai Keterangan Soal Dugaan Korupsi CMNP

Kejaksaan Agung membenarkan pemanggilan Fitria Hamka, putri pengusaha jalan tol Jusuf Hamka. Pemanggilan ini terkait penyelidikan dugaan korupsi perpanjangan konsesi Tol Cawang??"Pluit oleh PT Citra Marga Nusaphala Persada Tbk (CMNP).