Kumpulan Berita
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur (Jatim) membenarkan tiga hakim yang ditangkap Kejaksaan Agung (Kejagung) merupakan hakim yang menyidangkan perkara Gregorius Ronald Tannur.
Tiga Hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya pemvonis bebas Gregorius Ronald Tannur ditangkap Kejaksaan Agung (Kejagung) diduga kerena menerima suap.
Kejaksaan Agung (Kejagung) menangkap tiga Hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya. Mereka adalah Wakil Tuhan yang menjatuhkan vonis bebas terhadap Gregorius Ronald Tannur, anak mantan Anggota DPR terkait kasus pembunuhan kekasihnya, Dini Sera Afriyanti (29).
Presiden Jokowi membentuk Korps Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Kortastipidkor) Polri.
Korps Adhyaksa dinilai berani bongkar sejumlah kasus besar.
Perhimpunan Bantuan Hukum dan HAM Indonesia (PBHI) memandang kinerja Kejaksaan Agung (Kejagung) terbilang moncer di bawah kepemimpinan Jaksa Agung ST Burhanuddin.
Dari pengungkapan kasus-kasus korupsi, mereka berhasil menyelamatkan triliunan uang negara dari para koruptor.
Kejaksaan Agung (Kejagung) di bawah kepemimpinan Jaksa Agung ST Burhanuddin berhasil membongkar sejumlah kasus kakap. Dari kinerjanya selama lima tahun periode pemerintahan Joko Widodo