Kumpulan Berita
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus dugaan korupsi pencairan kredit fiktif di PT Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Bank Jepara Artha.
Dalam perjalanan pemberantasan korupsi, sosok Nur Afifah Balqis muncul sebagai wajah paling mencolok. Pada usia muda, tepatnya 24 tahun, ia ditetapkan sebagai koruptor termuda oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Jaksa penuntut umum pada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tetap meminta hakim menghukum Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, dengan tujuh tahun penjara.
Anggota Komisi III DPR RI Soedeson Tandra mengatakan, rencana lembaga antirasuah itu berpotensi melanggar prinsip hak asasi manusia (HAM) dan hukum.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus memiliki aturan yang melarang penggunaan masker bagi tahanan yang sehat.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar Focus Group Discussion (FGD) bersama para pakar hukum untuk membahas implikasi dari Rancangan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (RUU KUHAP), khususnya terkait sejumlah pasal yang dinilai tidak selaras dengan tugas dan kewenangan KPK.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa wiraswasta bernama Taufik Hidayat Lubis (TAU).
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa tiga orang saksi, terkait kasus dugaan korupsi pembangunan gedung Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan tahun 2017-2019, Jumat (11/7/2025).