Kumpulan Berita

MK


Nasional
21 March 2024

MK Siap Terima Permohonan Sengketa Pemilu 2024

Layanan tersebut dibuka MK seiring KPU yang telah menetapkan rekapitulasi perolehan hasil suara secara nasional

Nasional
21 March 2024

Tiba di MK, Tim Hukum Amin Bawa Setumpuk Berkas

Hingga saat ini pelaporan sengketa hasil Pilpres 2024 itu masih berlangsung dan belum ada keterangan dari tim hukum Amin.

Megapolitan
21 March 2024

Soal Pengamanan MK Usai Pengumuman Hasil Pemilu 2024, Begini Kata Polisi

“Ya nanti akan dilihat, perkembangan situasi,” kata Ade Ary, Kamis (21/3/2024).

Nasional
21 March 2024

Hadapi Gugatan Pemilu 2024, Bawaslu Siapkan Data Penanganan Pelanggaran

Sekarang kami menyiapkan teman-teman untuk data penanganan pelanggaran, data terkait dengan hasil pengawasan.

Nasional
21 March 2024

Bakal Gugat Hasil Pilpres 2024 ke MK, Anies Doakan Para Hakim Konstitusi

Keputusan yang nantinya akan mereka pertanggungjawabkan di hadapan Tuhan yang maha kuasa.

Nasional
21 March 2024

Anies Tak Mau Kecurangan Pemilu 2024 Menular ke Pilkada Serentak

Dapat menular kemana? Kepemilihan-pemilihan berikutnya, baik Pilpres, nanti akan ada ratusan Pilkada.

Nasional
20 March 2024

TPN Ganjar-Mahfud Pastikan Gugat Hasil Pilpres: Apapun Hasilnya Pasti Bermuara di MK!

Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud menyebut apapun hasil Komisi Pemilihan Umum (KPU) terkait Pemilu,

Nasional
20 March 2024

Nihil Paman Gibran, Ini 3 Ketua Panel Hakim MK Tangani Sengketa Pemilu 2024

Ketiganya akan menjadi ketua di tiga panel hakim yang memimpin penyelesaian sengketa pemilu legislatif.