Kumpulan Berita
Kejaksaan Agung (Kejagung) tengah mengusut kasus dugaan korupsi pengadaan laptop senilai Rp9,9 triliun di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) periode 2019??"2022.
Mantan Mendikbudristek Nadiem Makarim selesai menjalani pemeriksaan di Kejagung RI pada Senin (23/6/2025) terkait kasus dugaan korupsi Chromebook.
Mantan Mendikbudristek Nadiem Makarim menjalani pemeriksaan di Kejagung RI pada Senin (23/6/2025). Setelah 12 jam, Nadiem akhirnya selesai menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus dugaan korupsi laptop Chromebook.
Ada 4 orang pengacara yang mendampingi Nadiem.
Dia datang dengan menaiki mobil berwarna hitam.
Nadiem dimintai keterangan terkait dugaan korupsi pengadaan laptop chromebook Rp9,9 triliun.
Kejagung memanggil mantan Mendikbudristek, Nadiem Makarim dalam kasus dugaan korupsi pengadaan chromebook.
Kejagung sebelumnya telah periksa Ibrahim Arief (IA).