Kumpulan Berita

Paulus Tannos.


Nasional
4 June 2025

Menkum Sebut Berkas Ekstradisi Paulus Tannos Lengkap 

Menteri Hukum (Menkum), Supratman Andi Agtas menyatakan berkas ekstradisi tersangka kasus E-KTP Paulus Tannos sudah lengkap.

Nasional
3 June 2025

Kecam Manuver Paulus Tannos, DPR: Pelecehan terhadap Kedaulatan Hukum Negara

Anggota Komisi XIII DPR Mafirion mengecam manuver hukum yang dilakukan Paulus Tannos. Tersangka kasus korupsi proyek e-KTP itu Tannos menolak kembali ke Indonesia secara sukarela dan mengajukan penangguhan penahanan kepada otoritas Singapura.

Nasional
2 June 2025

Paulus Tannos Ajukan Penangguhan Penahanan, KPK: Belum Disetujui

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Setyo Budiyanto menyatakan, permohonan penangguhan penahanan yang diajukan buronan kasus e-KTP, Paulus Tannos belum disetujui.

Nasional
5 March 2025

Ketua KPK Sebut Paulus Tannos Jalani Penuntutan di Singapura

Ketua KPK Setyo Budiyanto menyapaikan perkembangan terkait proses ekstradisi buronan kasus korupsi e-KTP, Paulus Tannos dari Singapura.

Nasional
Senin 24 Februari 2025 16:26 WIB

KPK Klaim Sudah Lengkapi Berkas Ekstradisi Buronan Paulus Tannos

Batas akhir proses ektradisi buronan Paulus Tannos menyisakan waktu satu pekan lagi, atau pada Senin (3/3/2025). KPK pun menyatakan sudah melengkapi berkas-berkas yang dibutuhkan untuk membawa pulang buronan kasus e-KTP itu.

Nasional
Senin 17 Februari 2025 16:22 WIB

Menkum Teken Dokumen Ekstradisi Paulus Tannos

Mulanya, Supratman menyampaikan, pihaknya telah berkomunikasi dengan seluruh aparat penegak hukum baik KPK, Kejaksaan RI hingga Polri untuk melengkapi dokumen ekstradisi Paulus Tannos.

Nasional
Sabtu 01 Februari 2025 22:35 WIB

Menkum Sebut Paulus Tannos Gugat Penangkapannya ke Pengadilan Singapura

Hal ini disampaikan Supratman saat disinggung perkembangan terkait rencana pemerintah untuk menangkap Paulus Tannos di Singapura.

Nasional
Sabtu 01 Februari 2025 18:52 WIB

Menkum Sebut Dokumen Ekstradisi Paulus Tannos Rampung Pekan Depan

Supratman menyampaikan bahwa sampai saat ini pihaknya masih terus berkoordinasi dengan seluruh aparat penegak hukum dalam rangka menyiapkan seluruh dokumen ekstradisi tersebut.