Kumpulan Berita
Polda Metro Jaya menggelar upacara serah terima jabatan (setijab) sejumlah pejabat utama dan Kapolres jajaran yang dipimpin langsung Kapolda Metro Jaya Irjen Asep Edi Suheri di Gedung Promoter, Senin (5/1/2026).
Personel Polri turun bersama masyarakat untuk melakukan perbaikan sekolah, Masjid dan fasilitas umum lainnya.
Polri memfokuskan pemulihan pascabencana alam di Aceh, Sumatera Utara (Sumut), dan Sumatera Barat (Sumbar). Salah satu percepatan perbaikan yang dilakukan adalah pada fasilitas pendidikan atau sekolah.
Polres Pidie Jaya bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong dalam rangka pemulihan pascabencana banjir. Kegiatan ini merupakan bentuk sinergi Polri dan masyarakat guna mempercepat pemulihan fasilitas umum, lingkungan, serta sarana pendidikan yang terdampak banjir.
Polri bersama masyarakat setempat terus bersinergi dalam rangka pemulihan pascabencana yang melanda Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Salah satu upaya yang dilakukan adalah pembersihan sekolah dan fasilitas pendidikan lainnya.
Keputusan Presiden Prabowo Subianto membentuk Tim Reformasi Polri patut dibaca sebagai pernyataan politik yang jelas. Langkah ini menjadi titik awal penting untuk memastikan bahwa kewenangan besar kepolisian dijalankan secara profesional, terukur, dan berpihak pada rasa keadilan masyarakat.
Secara nasional, total personel Polri yang menerima kenaikan pangkat mencapai puluhan ribu orang.
Polri menetapkan tiga orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan rasuah proyek Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya di Ditjen EBTKE Kementerian ESDM tahun anggaran 2020.