Kumpulan Berita

ojk


Hot Issue
3 June 2025

OJK Soroti Setoran Dividen BUMN ke Danantara

OJK meminta transparansi setoran dividen Badan Usaha Milik Negara (BUMN) ke Lembaga Pengelola Investasi (LPI) Danantara.

Hot Issue
3 June 2025

Ketua OJK Yakin Paket Stimulus Rp24,4 Triliun Tingkatkan Daya Beli Masyarakat

OJK mendorong sektor jasa keuangan untuk mengoptimalkan perannya, terutama dalam intermediasi yang efektif

Hot Issue
3 June 2025

Teror Pinjol dan Investasi Bodong Makin Mengerikan, OJK Terima 5.287 Pengaduan

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas PASTI) menemukan dan menghentikan 1.123 entitas pinjaman online ilegal

Hot Issue
2 June 2025

Heboh Rekening Terblokir Massal, OJK: Harus Diawasi Ketat Cegah Penyalahgunaan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan pentingnya pengawasan terhadap rekening dormant.

Hot Issue
30 May 2025

Bank Bangkrut di Indonesia Makin Banyak, Cek 21 Daftar Terbaru hingga April 2025

Bank bangkrut di Indonesia kembali bertambah. Kini totalnya mencapai 21 bank yang bangkrut dan izin usahanya sudah dicabut OJK.

Smart Money
28 May 2025

Waspada, Ini 6 Modus Kejahatan Siber yang Bikin Saldo Rekening Jebol

Ini 6 modus penipuan siber yang marak terjadi. Kejahatan siber kini semakin berkembang dan menyasar siapa saja, termasuk masyarakat awam.

Hot Issue
27 May 2025

Modus Baru Judi Online, Gunakan Situs Dongeng Anak hingga Jasa Money Changer

Masyarakat masih banyak yang tertipu oleh praktik judi online karena pelaku terus memperbarui modus operasinya

Property
26 May 2025

Waspada KPR Macet Imbas Gelombang PHK hingga Daya Beli Turun

Berlanjutnya gelombang PHK, perlu peningkatan kewaspadaan terhadap potensi perburukan risiko kredit pada sektor KPR