Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

Ternyata Ranty Maria Paling Sulit Ketika Menahan Ketawa

Lintang Tribuana, Jurnalis · Selasa 01 Desember 2020 13:03 WIB
https: img.okezone.com content 2020 12 01 620 2319432 ternyata-ranty-maria-paling-sulit-ketika-menahan-ketawa-1nn5uehzTR.jpeg Ranty Maria (Foto: IG Ranty Maria)
A A A

JAKARTA - Ranty Maria Aprily Lee Kariso, atau yang lebih dikenal dengan nama Ranty Maria. Artis yang berdarah Manado - Korea ini berperan dalam sinetron Putri Untuk Pangeran. Dalam sinetron Putri Untuk Pangeran Ranty berperan sebagai Putri.

Di tengah kehidupan syuting Ranty Maria sempat menghadiri salah satu program dari RCTI+, yaitu Live Chat Plus. Lalu Ranty menceritakan tentang perannya dalam sinetron Putri Untuk Pangeran “Aku di sini sebagai Putri, Putri itu adalah seorang perempuan yang mandiri dan ambisius. Terus Putri ini anaknya gak baper,” ujar Ranty.

Baca Juga:

Sulit Menghubungi Putri Selama di Bangka, Pangeran Terbakar Cemburu! Ia Marah karena Kehadiran Tristan Sahabat Kecil Putri

Serunya Liburan Ranty Maria di Curug Love Bogor, View-nya Keren

Ranty Maria

Kemudian Ranty juga menceritakan tentang sinetron Putri Untuk Pangeran “Sinetron aku ini bercerita tentang remaja yang punya warna-warna berbeda, jadi yang laki-laki nya dari sudut pandang orang-orang kaya. Sedangkan akunya dari sudut pandangnya yang orang-orang menengah ke bawah” ujar Ranty.

Ranty juga mengatakan bahwa dirinya kesulitan ketika adegan menahan ketawa karena ketika dirinya lagi sedang serius tapi beberapa cast yang lain, melakukan hal-hal yang lucu.

Lalu Ranty memberitahu bahwa di lokasi syuting ada yang paling jahil “Yang paling jahil banget adalah Anrez pokoknya semua yang kita lakukan bakal direcoking sama si Anrez” ujar Ranty.

Kemudian ada pertanyaan dari salah satu username Yogiriyanto menanyakan “Suka duka syuting Pupa apa?” kemudian Ranty langsung menjawab “Sebenarnya lebih banyak sukanya sih, sukanya teman-temannya asik semua aku nongkrong sama mereka semua bukan hanya di lokasi tapi di luar lokasi juga udah kayak keluarga aku banget”ujar Ranty.

Lalu ada juga pertanyaan dari username Asha33 menanyakan “ kalau boleh tau sekarang lagi senang olahraga apa?” kemudian Ranty menjawab “Aku lagi suka banget olahraga basket sama bola kaki” ujar Ranty.

Follow Berita Okezone di Google News

Program Live Chat Plus dapat diakses melalui web atau aplikasi RCTI+ secara gratis. Valencia Tanoesoedibjo selaku Co-Managing Director RCTI+ menjelaskan “kami membuat Live Chat Plus sebagai program untuk artis menjadi lebih dekat dengan fans. Di Live Chat Plus, penonton dapat berinteraksi dengan artis dari berbagai macam sinetron seperti pemain sinetron Putri Untuk Pangeran, pemain Kembalinya Raden Kian Santang, bahkan sampai kontestan Masterchef Indonesia. Semua bisa disaksikan secara gratis dan no ribet tanpa perlu registrasi terlebih dahulu.”

Nonton terus Live Chat plus dan hanya ada di RCTI+ bisa disaksikan melalui link https://www.rctiplus.com/programs/568/live-chat-plus/episode/18072/ranty-maria-mengungkapkan-orang-paling-jahil-di-lokasi-syutingzzzzz. Download aplikasi RCTI+ di Play Store dan App Store untuk menonton banyak konten seru lainnya melalui link https://www.rctiplus.com

Ranty Maria

Tentang RCTI+ :

RCTI+ hadir sebagai layanan AVOD (layanan Video On Demand berbasis iklan dimana pengguna gratis dalam menggunakannya) & live streaming dari 4 TV terpopuler (RCTI, MNCTV, GTV dan iNews). Hadir juga konten eksklusif yang tidak tayang di Televisi, hanya ada di aplikasi RCTI+. Selain itu juga ada banyak tayangan terbaik seperti Sinetron Legendaris, pertandingan nasional eSports, Drama Korea, Drama China, Film Hollywood, Film Anak. Kemudian RCTI+ berkembang dengan hadirnya 2 fitur lainnya yaitu News dan Radio+. Di dalam News, pengguna dapat membaca berita terlengkap dari berbagai sumber terpercaya. Di dalam Radio+, pengguna dapat mendengarkan radio dari seluruh Indonesia, mendengarkan podcast, cerita suara, musik dan audio book. Pada satu tahun usia RCTI+, RCTI+ menghadirkan 2 fitur baru, yakni Home of Talent (HOT) dan Game. Semua dapat dinikmati dengan mudah tanpa harus registrasi dan secara gratis.

• Website: https://www.rctiplus.com/

• Facebook: https://www.facebook.com/RCTIPlusOfficial/

• Twitter: https://twitter.com/RCTIPlus

• Instagram: https://www.instagram.com/rctiplusofficial/

• Google Play Store: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.fta.rctitv&hl=in

• App Store: https://apps.apple.com/us/app/rcti/id1472168599

1
2

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini