Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

Apa Betul Darah Rendah Bisa Diatasi dengan Sate Kambing?

Syifa Fauziah, Jurnalis · Selasa 17 Oktober 2023 18:25 WIB
https: img.okezone.com content 2023 10 17 620 2903092 apa-betul-darah-rendah-bisa-diatasi-dengan-sate-kambing-29k9yCZZfr.jpg Sate Kambing. (Foto: Cookpad)
A A A

Lantas apakah mitos atau kenyataan kalau terlalu banyak makan sate bisa meningkatkan tekanan darah? Jawabannya adalah mitos. Rizal Do menjelaskan, banyak cara yang bisa dilakukan sebagai alternatif untuk meningkatkan tekanan darah seseorang, antara lain:

1. Perbanyak asupan garam namun dalam batas wajar dan jangan melebihi batas harian

2. Minum banyak

3. Wajib berolahraga setiap hari (intensitas rendah)

4. Tidur yang cukup selama 7-8 jam

5. Jangan begadang

6. Makan lebih banyak sayuran

7. Makan daging secukupnya

8. Makanlah dalam porsi kecil secara teratur

Lebih lanjut, ia mengatakan tekanan darah rendah tidak ada hubungannya dengan hemoglobin. “Tidak ada hubungannya dengan tekanan darah kalau itu hemoglobin,” ujarnya.

Follow Berita Okezone di Google News

(mrt)

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini