Share
Nyalakan notifikasi untuk berita terbaru dari Okezone

Produk RI Mendunia, 75 Pelaku Usaha Lakukan Ekspor Perdana

Antara, Jurnalis · Selasa 30 November 2021 13:18 WIB
https: img.okezone.com content 2021 11 30 620 2509575 produk-ri-mendunia-75-pelaku-usaha-lakukan-ekspor-perdana-rmUjrp7xE1.jpg 75 pelaku usaha lakukan ekspor perdana (Foto: Okezone)
A A A

Pada 2021, LPEI melalui kegiatan CPNE sudah memberikan pendampingan dan pelatihan di beberapa kota, yaitu Medan, Surakarta, Denpasar, Kendal, Demak, Manado dan Bandung dengan mayoritas pelaku usaha di sektor makanan dan minuman, craft, furnitur, rempah dan komoditi kopi.

Direktur Pelaksana LPEI yang membidangi sektor UKM Maqin U. Norhadi menambahkan, sinergi dan berkolaborasi antar instansi baik pemerintah pusat maupun daerah diharapkan dapat menciptakan suatu ekosistem ekspor yang kuat dan berdaya saing.

"Salah satu bentuk kolaborasi dan sinergi LPEI bersama Kementerian Keuangan RI, Kementerian Perdagangan RI, Kementerian Perindustrian RI, Kementerian Luar Negeri RI, Kemenkop UKM RI adalah Rumah Ekspor yang berlokasi di Kantor Cabang LPEI Surakarta yang ditujukan untuk menawarkan solusi dalam melakukan kegiatan berorientasi ekspor," ujar Maqin.

Follow Berita Okezone di Google News

(kmj)

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini